Jenis NAPZA
Psikotropika
Narkotika
Zat Desainer
Ganja
Inhalansia
Kokain
Opioid
Sabu-sabu
Ekstasi (XTC)
Minuman Keras
 

NGORO MENJADI PUSAT PEREDARAN NAPZA

Napza singkatan dari Narkotik, Psikotropika, dan zat adiktif penganti istilah Narkoba, bertepatan dengan akan diselenggarakannya hari Napza pada tanggal 26 Juni 2007 dengan tema Bersama rakyat Indonesia menuju masyarakat bebas narkoba Tahun 2015, Dialog Interaktif Warung Pojok Kebonrojo pada Minggu 17 Juni 2007 mengangkat tema tersebut.

Napza adalah yang mempunyai arti bahan yang apabila masuk kedalam tubuh manusia berakibat mempengaruhi tubuh, terutama susunan saraf pusat sehingga menyebabkan perubahan aktifitas mental, emosional dan perilaku pada pengguna dan menyebabkan ketergantungan terhadap zat tersebut.

Dilihat dari pantauan LSM Paramitra sejak tahun 2003 menetapkan bahwa kawasan Segitiga Bermuda Kabupaten Jombang yaitu Pattimura, Gubernur Suryo dan Dr. Soetomo. Sudah banyak kegiatan yang dilakukan, saat ini juga dipastikan daerah paling rawan yaitu pondok pesantren juga Kecamatan Ngoro yang sudah ditetapkan menjadi pusat peredaran Napza ini karena daerah ini adalah daerah yang berbatasan dengan Kabupaten Kediri, Kabupaten Malang.

Jenis Psikotropika yang sering disalah gunakan Napza adalah Stimulan : Amfetamin, Ekstasi, Sabu; Sedatif Hipnotik : meganon, dumolit, leksotan, rohipnol; Halusinogen : Lsd, Jamur dikotoran sapi. Juga dampak yang ditimbulkan yaitu: Ganja Kerusakan jaringan otak, Hypertensi, cemas, paranoid, MDMA (SABU, EKSTASI) Kelainan jantung, kejang, gangguan tingkah laku, paranoid Heroin Gangguan hati, psikotik, depresi jiwa.

Menghadirkan narasumber yaitu Asisten III, Wakapolres Jombang Ibu Rossa, Kepala-Kepala Sekolah, mantan pengguna, perwakilan lembaga Paramitra Jombang, Kepala Dinas Pendidikan, Kepala dinas Kesehatan, Kepala Bagian Hukum, Perwakilan DPMS.

Jombang, 18 Juni 2007
Bagian Humas

Info
Remaja VS NAPZA
Kita Perlu Tahu
Terapi NARKOBA
Overdosis
Tahap pengobatan NARKOBA
Ciri-ciri pengguna NAPZA
Kiat-kiat berubah untuk pecandu
NARKOBA berbahayakah ?
Berkenalan dengan NAPZA
INHALEN (Ngelem)
Hukuman bagi mereka...
Mengapa NAPZA makin menjadi?